GOM dan Rumah Sakit Menjadi Usulan Prioritas pada Reses Dewan di Kecamatan Cibungbulang Bogor

- Jurnalis

Kamis, 12 Desember 2024 - 07:43 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorot Nasional.com

Asmor

BOGOR, JABAR – Reses DPRD Kabupaten Bogor Wilayah Dapil Empat di hadiri oleh seluruh Anggota Dewan dari wilayah Dapil empat, dari partai PKB, Demokrat, Golkar, PAN, PKS, PPP, dan Gerindra sebagai Tuan rumah hadir Camat cibungbulang, Kapolsek dan Danramil, Rabu 4 Desember 2024 di Aula Kantor Kecamatan Cibungbulang.

Masyarakat yang hadir di wakili oleh para ketua RT dan RW, Guru, Karang Taruna, tokoh Agama sebagai wakil untuk menyampaikan aspirasi yang menjadi kebutuhan masyarakat.

Baca Juga :  Pokja Wartawan Humas Kota Bekasi Terima Kunjungan Dari Hotel 88 Bekasi

Dalam sambupatannya Camat Cibungbulang, Agung Surachman Ali, S.STP.MM, menyampaikan, usul usulan yang menjadi prioritas salah satunya usulan pembangunan GOM, sarana pendidikan dan gedung rumah sakit.

“Sebagai pelaksana tugas kecamatan Cibungbulang kami menghimbau khusus bagi masyarakat Cibungbulang pada reses Dewan hari ini dapat menyampaikan aspirasi yang menjadi kebutuhan masyarakat di wilayah Kecamatan cibungbulang, pada kesempatan ini pula saya ingin menyampaikan bahwa kebutuhan prioritas saat ini belum tersedianya Rumah sakit yang menjadi kebutuhan masyarakat dan Gedung olah raga mini  GOM.

Berita Terkait

Babinsa Pos Ramil 1714-07/ Fawi Mengajak Warga Jaga Kondusifitas
BPN Konawe Kepulauan Serahkan 3.946 Sertipikat Tanah Hak Milik Secara Simbolik
Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pamitan Dengan Jajaran Forkopimda Maros Dan Otoritas Bandara Internasional Sultan Hasanuddin
Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Exit Briefing
Polda Papua dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Bersinergi Ungkap Kasus Penembakan Warga Sipil di Yalimo
Pj. Walikota Bekasi Gani Muhamad Pimpin Rapat Minggon Di Kecamatan Bekasi Barat
Muktamar VI PBB, Viva Yoga: Berkolaborasi Membangun Bangsa dan Mewujudkan Asta Cita
Pj. Wali Kota Bekasi Berikan Apresiasi Bagi Calon PPPK dengan Nilai Ujikom Tertinggi
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 16 Januari 2025 - 19:36 WIB

Babinsa Pos Ramil 1714-07/ Fawi Mengajak Warga Jaga Kondusifitas

Kamis, 16 Januari 2025 - 18:50 WIB

BPN Konawe Kepulauan Serahkan 3.946 Sertipikat Tanah Hak Milik Secara Simbolik

Kamis, 16 Januari 2025 - 10:42 WIB

Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pamitan Dengan Jajaran Forkopimda Maros Dan Otoritas Bandara Internasional Sultan Hasanuddin

Kamis, 16 Januari 2025 - 08:55 WIB

Jelang Sertijab, Danlanud Sultan Hasanuddin Pimpin Exit Briefing

Kamis, 16 Januari 2025 - 07:03 WIB

Polda Papua dan Satgas Ops Damai Cartenz-2025 Bersinergi Ungkap Kasus Penembakan Warga Sipil di Yalimo

Berita Terbaru