Pj. Wali Kota Bekasi Gani Muhamad Resmikan Layanan Kesehatan Poli Umum Di Area Kantor Pemerintah Kota Bekasi

- Jurnalis

Selasa, 29 Oktober 2024 - 16:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sorot Nasional.com

Asmor

BEKASI, JABAR – Pj. Wali Kota Bekasi Gani Muhamad bersama Kepala Dinas Kesehatan Kota Bekasi Tanti Rohilawati resmikan layanan kesehatan poli umum di area Kantor Pemerintah Kota Bekasi Jl. Jend. A. Yani No. 1 Kelurahan Margajaya Kecamatan Bekasi Selatan, Senin (28/10).

Poli Umum tersebut merupakan persembahan dari Dinas Kesehatan Kota Bekasi  sebagai bentuk perhatian dan kepedulian  Pemerintah terhadap aparatur di ruang lingkup Pemerintah Kota Bekasi.

Baca Juga :  Menteri Nusron Ungkap Ada 1,1 Juta Hektare Tanah di Sulteng yang Bisa Diberdayakan

Poli Umum tersebut beroperasi dari mulai hari senin sampai dengan hari jumat, dari pukul 07.30 sampai dengan pukul 11.00 Wib.

Pj. Wai Kota Bekasi mengungkapkan peresmian poli umum tersebut bertepatan dengan hari lahir Kadinkes Tanti Rohilawati sekaligus hari sumpah pemuda. “Dimoment yang spesial ini, selain hari ini merupakan hari sumpah pemuda, hari ini juga merupakan hari lahirnya Kadinkes Kota Bekasi Bu Tanti Rohilawati,” Ucap Pj. Wali Kota Bekasi

Baca Juga :  Sukseskan Pilkada, Polda Metro Serukan Pentingnya Persatuan Di Tengah Keberagaman Sorot

Gani juga menyampaikan Ucapan terimakasih atas dedikasi Tanti Rohilawati sebagai ASN terbaik yang telah mendedikasikan diri untuk bangsa dan Negara.

“Dipenghujung masa baktinya, tentu saya selaku Pj. Wali Kota Bekasi menyampaikan terimakasih dan apresiasi setinggi-tingginya kepada bu Kadinkes, yang telah mendarma baktikan diri untuk bangsa dan Negara terkhusus untuk kesehatan warga Kota Bekasi.” Pungkas Gani.

Berita Terkait

Penunjukan Plt Ketua PWI Daerah adalah Pembodohan, Pembangkangan, dan Penghinaan terhadap Konstitusi Organisasi
Babinsa Berbagi Rasa, Bantu Panen Padi Kelompok Tani Mukti
PWI Bekasi Raya Inisiasi Diskusi Strategis: Menata Identitas, Mengawasi Mobilitas di Era Globalisasi
Kantah Konkep Menjadi Narasumber Sosialisasi Kesadaran Hukum dan Hunian Layak di Wawonii Barat
Wakil Walikota Bekasi Hadiri Pemutaran Film Gaza Hayya 3 Ajak Masyarakat Peduli Palestina
Dandim 1710/Mimika Hadiri Pembukaan Pameran Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025
PWI Bekasi Raya Gelar Rapat Evaluasi Angkatan 25: Perkuat Komitmen Profesionalisme Jurnalis
Walikota Bekasi Fokus Penanganan Psikologis Korban dan Pelaku Pelecehan Sesama Jenis di Bawah Umur
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 14 Juni 2025 - 14:34 WIB

Penunjukan Plt Ketua PWI Daerah adalah Pembodohan, Pembangkangan, dan Penghinaan terhadap Konstitusi Organisasi

Sabtu, 14 Juni 2025 - 08:56 WIB

Babinsa Berbagi Rasa, Bantu Panen Padi Kelompok Tani Mukti

Jumat, 13 Juni 2025 - 20:22 WIB

PWI Bekasi Raya Inisiasi Diskusi Strategis: Menata Identitas, Mengawasi Mobilitas di Era Globalisasi

Kamis, 12 Juni 2025 - 18:56 WIB

Wakil Walikota Bekasi Hadiri Pemutaran Film Gaza Hayya 3 Ajak Masyarakat Peduli Palestina

Kamis, 12 Juni 2025 - 18:48 WIB

Dandim 1710/Mimika Hadiri Pembukaan Pameran Hari Lingkungan Hidup Sedunia 2025

Berita Terbaru

Daerah

Babinsa Berbagi Rasa, Bantu Panen Padi Kelompok Tani Mukti

Sabtu, 14 Jun 2025 - 08:56 WIB